Sabtu, 06 Februari 2010

Fungsi Utama Relay Proteksi Listrik

Sistem tenaga listrik banyak sekali mengalami gangguan yang sesungguhnya merupakan peristiwa hubung singkat yang dapat merusak peralatan.

Untuk melindungi terjadinya kerusakan yang di sebabkan gangguan tadi, maka di gunakan alat-alat pengaman. alat pengaman yang banyak di gunakan adalah Relay Proteksi yang memiliki fungsi utama sbb :
  • Membunyikan alarm untuk memberitahukan operator, atau menutup rangkaian tripping dari CB supaya bagian yang terganggu/sumber gangguan dapat dilepaskan dari sistem yang seat, guna mencegah kerusakan yang lebih luas.
  • Melepaskan bagian-bagian yang terganggu operasinya, guna mencegah terjadinya kerusakan.
  • Melepaskan sumber gangguan dengan cepat dan tepat, supaya bagian-bagian yang baik dapat tetap beroperasi secara normal.
  • Melepaskan sumber gangguan secepat-cepatnya, supaya kestabilan sistem dan kelangsungan penyaluran daya tetap terjamin.
Penempatan Relay proteksi di klasifikasikan menjadi :
  1. Pengaman Generator
  2. Pengaman Saluran Transmisi
  3. Pengaman Transformator
  4. Pengaman sistem Distribusi
Berdasarkan bentuknya adalah :
  1. Relay Mekanik
  2. Relay Elektromekanik, relay ini memiliki kecepatan sangat baik di bandingkan dengan relay mekanik.
Jenis-jenis Relay proteksi
Share/Save/Bookmark

0 comments:

Posting Komentar

Kamus Listrik Rangking

 

Site Info


Google Sitemap Generator
Bloglisting.net - The internets fastest growing blog directory Engineering Blogs - BlogCatalog Blog Directory
Kamus Listrik Copyright © 2009 Blogger Template Designed by Bie Blogger Template